MALAM OPTIMISME ....

Dik .........
Kini kau akan menemukan cintamu, belahan jiwamu
Itulah akhir dari garis pertemuan kita dik.
Sekarang aku harus sadar diri.
Bahwa aku tidak berhak lagi untuk menunggumu

walau perasaan itu terkadang ada
bahwa aku masih punya harapan untuk mempunyai kesempatan ke dua
aku pengen pergi dari kehidupan pean dik
seperti saat aku sebelum kenal pean.
walaupun pean melarangku
karena aku tidak ingin menjadi sebab perpisahan suami-istri


Dik.....
dibalik penderitaan ini, aku selalu mendoakan yang terbaik buat kamu
Aku selalu menyisipkan nama-mu dalam mihrab doaku pada ilahi
karena aku merasa sangat bersalah telah memberimu harapan
besar, tapi aku sendiri yang menghianati
dik... jangan hawatir..
penderitaan pean itu hanya sementara.
pasarahkan pada ilahi bahwa pean bisa menjalani hari-harimu
dengan keindahan
dan lambat laun cinta itu akan tumbuh

yakinlah dik...
bahwa dibalik setiap yang menimpa kita akan selalu ada hikmah
dibalik semua cobaan dan ujian ada sebuah getar getir rasa pahit dan manisnya

Dik.....
Memang perpisahan kita terlalu singkat
Namun aku tetap kakakmu
yang selalu mendukugmu dan mencintaimu
walau sekarang aku harus pergi
karena kita telah terpisahkan
oleh tembok agama yang tidak bisa kita tembus

Dik ...
Aku beharap kita bisa bersua di surga nanti
kita akan sama-sama masuk surga-Nya
asalkan pean menjadi istri yang baik
yang sholihah yang selalu mentaati suamimu dik

dan doakan aku semoga aku bisa menemukan jodohku dik ,,,,
hari tak selamanya kelabu
karena habis gelap terbitlah terang.



                                                                   Malam  Rabu 04-12-2013

Popular posts from this blog

TEKS PIDATO BAHASA MADURA, Mateppa’ na’kana’ dhengudeh emasa moderenisasi

Soal bahasa Madura dan Kunci Jawabn UTS Kelas 5

CONTOH SOAL SEJARAH PENDIDIKAN ISLAM PAI